Untuk membantu mencetak seorang santri dhuafa dan yatim piatu menjadi Hafidz Al-Qur’an di Pesantren Nidaa Al-Haar dibutuhkan dana sebesar Rp 1.400.000,00 (Satu juta empat ratus ribu rupiah) selama satu bulan.(rincian terlampir). Maka total biaya yang dibutuhkan per anak selama satu tahun adalah sebesar Rp 16. 800.000,00 (Enam belas juta delapan ratus ribu rupiah)
Rincian Biaya Operasional per Bulan
No
|
PROGRAM
|
JUMLAH (Rp)
|
1
|
Biaya operasional pendidikan
|
Rp 600.000,00
|
2
|
Biaya makan
|
Rp 450.000,00
|
3
|
Biaya kebutuhan sehari-hari
|
Rp 200.000,00
|
4
|
Biaya lain-lain
|
Rp 150.000,00
|
5
|
|
|
Jumlah Total
|
Rp 1.400.000,00
|
Jika
anda mau berinfak, maka kami persilakan anda menjadi orang tua asuh
dari santri kami. Insya Allah harta yang anda infakkan bermanfaat dan
dapat mengalirkan pahala hingga kiamat nanti jika mereka mengamalkannya.
Infak bisa berupa donasi full yakni :
a. Donasi Beasiswa 1 orang penghafal Al-Qur'an, atau
b. Donasi buat makan para penghafal Al-Qur'an, atau
c. Donasi semampu anda dalam membantu para penghafal Al-Qur'an
Jazzakumullahu Khairan Katsiira.
0 komentar:
Posting Komentar